Pemilu 2019 sudah sangat dekat, persaingan antara kedua pasangan semakin hari semakin memanas. Hasil survey menunjukan pasangan Jokowi – Amin masih unggul dibanding Prabowo – Sandi. Namun di sisi lain kita juga tahu kalau hampir semua media yang ada saat ini sudah tidak netral lagi dan berpihak pada salah satu pasangan calon, jadi kita pun tidak bisa menjamin kalau hal yang sama tidak terjadi di lembaga survey.
Pada masa pemilu 5 tahun lalu kami melakukan survey, terhadap terhadap para investor saham di Indonesia, hasilnya memenangkan pasangan Jokowi – JK. Lalu bagaimana dengan tahun ini ? Bagaimana dengan anda, apakah anda sudah memilih salah satu dari kedua pasangan di atas, atau anda masih akan memutuskan dalam periode kampanye ini.
Lalu bagaimana pendapat para investor tentang efek dari hasil Pilpres bulan April nanti terhadap IHSG.
Masukan pilihan anda pada voting di bawah, dan lihat hasil sementara dari voting ini. (Jika form tidak muncul, masukan suara anda disini)
Founder & Creative Director of Creative Trading System.
Creative Thinker, Stock Trader, Typo Writer & Enthusiastic Teacher.
Big believer of Sowing and Reaping.
Just A Simple Man with Extraordinary God