Penurunan harga komoditas yang terjadi beberapa minggu terakhir tidak banyak dibahas oleh media, tanpa banyak yang mengetahui sepanjang bulan November ini harga-harga komoditas terutama metal terus membuat record terendahnya dalam 5 tahun terakhir.
Kembali turunnya harga-harga komoditas mementuk level terendahnya memberikan sinyal kuat bahwa krisis harga komoditas belum menunjukan tanda-tanda akan berakhir.
Berikut ini kita beberapa grafik harga komoditas yang menunjukan semakin memburuknya krisis di sector ini.
KESIMPULAN
Sentimen ini belum banyak dibahas dan tercermin dalam pergerakan saham di sector ini, namun secara fundamental terus turunnya harga komoditas akan berdampak langsung terhadap kinerja perusahaan tersebut. Jadi kami menyarankan untuk sangat berhati-hati pada saham-saham di sector ini.
Website Administrator
Creative Trading System | Creative Idea in Stock Market