Dari data yang dirilis oleh KSEI kemarin persentasi kepemilikan investor asing di IHSG sudah turun ke level 48.5% level ini merupakan level terendahnya dalam 5 tahun terakhir. Penurunan kepemilikan investor asing ini didorong oleh terus berlangsungnya aksi jual asing di IHSG.
Sepanjang bulan April lalu total dana asing yang keluar di IHSG sebesar 8.2 Trilun, dan total outflow investor asing dari level tertingginya tahun lalu di bulan Mei 2017 sudah mencapai 73 Triliun.
Namun meskipun kepemilikan investor asing terus berkurang di IHSG namun kendali investor asing di IHSG tampak justru semakin besar, sehingga setiap kali investor asing jualan dalam jumlah besar IHSG langsung terjun bebas dalam 2 bulan terakhir.Selama hal ini masih terus berlangsung IHSG berpotensi terus melanjutkan penurunannya.
Founder & Creative Director of Creative Trading System.
Creative Thinker, Stock Trader, Typo Writer & Enthusiastic Teacher.
Big believer of Sowing and Reaping.
Just A Simple Man with Extraordinary God
2 comments
Menurut saya sulit melawan uang dari turis asing bayangkan saja, US$ 1 sama dengan Rp. 13.975, gila kalau melawan uang investor asing, saya sendiri sudah nyangkut hampir 30%, cut loss sudah beberapa kali untuk menyelamatkan uang agar bisa diputar trading kembali, dana 1M sekarang tinggal lagi setengahnya saja, kampret, kita investor lokal hanya sebutir debu, mari bersama-sama kita berharap investor asing kembali menanam modalnya di bursa dalam tahun -tahun berikutnya
Investor asing jangan dilawan, saya sendiri dari dana 1M sekarang tinggal setengahnya akibat seringkali cut loss, indeks jatuh dalam